1. Tangga nada yang hanya memiliki 5 nada pokok disebut2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari revanriskydwiputra pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Tangga nada yang hanya memiliki 5 nada pokok disebut2. Urutan nada yang disusun secara berjenjang disebut
3. Lagu dengan tangga nada minor dinyanyikan dengan perasaan
4. Tangga nada di atas dinamakan
5. Alat musik yang digunakan untuk memainkan melodii disebut

1. Tulislah 3 (tiga) alat musik yang dimainkan dengan cara ditiup!
Jawab:
2. Tangga nada apakah yang terdapat pada Bungong Jeumpa?
Jawab:
3. Mengapa bernyanyi harus memperhatikan tangga nada?
Jawab:
4. Apa fungsi alat musik melodis?
Jawab:
5. Tulislah susunan nada-nada pada tangga nada diatonik minor!
Jawab:​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 , Mengutip dari Encyclopaedia Britannica, pentatonic scale atau tangga nada pentatonis merupakan tangga nada lima nada. Tangga nada ini memiliki jenis lima nada yang berbeda.

2 , Tangga nada

3 , sedih atau tidak bersemangat

4 , maaf gak ada gambarnya KK ☺️

5 , Alat musik yang digunakan untuk memainkan melodi disebut alat musik melodis

1 , Seruling.

Pianika.

3.Klarinet.

Terompet.

2 ,menggunakan tangga nada diatonis mayor. Penjelasan: karena lagu bungong jumpa liriknya bersifat bersemangat

3 Kita harus memperhatikan tempo dan nada saat menyanyi agar lagu terdengar indah dan merdu saat dinyanyikan. Jika nada dan temponya tidak sesuai maka lagu bisa menjadi kacau.

4 Instrumen melodis memiliki banyak fungsi penting untuk mengaktifkan nada maupun irama musik. Alat musik melodi juga bisa menghasilkan suatu nada atau notasi. Berbeda dengan alat musik harmonis dan alat musik ritmis, alat musik melodis bisa dimainkan sendiri atau solo.

5 , Dalam teori musik, tangga nada minor adalah salah satu tangga nada diatonik. Tangga nada ini tersusun oleh delapan not. Interval antara not yang berurutan dalam tangga nada minor (asli) adalah: 1, 1/2, 1, 1, 1/2, 1,1. Tangga nada minor dapat dilihat sebagai mode musik keenam dalam tangga nada mayor

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh oppokroya16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21