Berikut ini adalah pertanyaan dari aisyah5529 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
Contoh seni tekstil adalah ........ dan.......
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
~~
Jawaban:
Membuat songket dan Menenun≅
selain itu ada beberapa karya seni tekstil yang lain:
- Membuat batik/membatik
- Kerajinan tapestri
- Kerajinan makrame
- Menyulam
- Melukis
- Membordir
Penjelasan:
- Seni tekstil adalah seni dan kerajinan yang menggunakan serat tanaman, hewan, atau sintetis untuk membangun benda-benda praktis atau dekoratif. Tekstil telah menjadi bagian mendasar dari kehidupan manusia sejak awal peradaban≈
SEMOGA MEMBANTU DAN BERMANFAAT^^
_________________
Detail Jawaban:
Mapel : Seni
Kelas : 6
Kata Kunci : Karya Tekstil
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YuzuruHanyu7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 04 Jun 21