Apa fungsi Dari perabotan Yang terbuat dari bambu?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fernoputraY10 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa fungsi Dari perabotan Yang terbuat dari bambu?


Apa fungsi Dari perabotan Yang terbuat dari bambu?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: Pertama yaitu dengan memiliki set peralatan makan sendiri seperti sendok, garpu, pisau dan sedotan yang berasal dari bambu, kita merasa lebih aman dan nyaman menggunakannya karena merupakan alternatif lain dalam mengurangi sampah plastik. Selain aman untuk lingkungan karena dapat dipakai berulang kali dan terurai secara alami, peralatan makan ini juga aman untuk kesehatan kita karena bebas dari bahan-bahan kimia berbahaya.

Kedua, memiliki set peralatan makan yang terbuat dari bambu adalah hal yang unik dan sangat jarang dimiliki oleh orang karena kebiasaan kita yang menggunakan alat makan yang sudah disediakan ditempat makan yang mana kebersihannya masih diragukan namun dengan membawa alat makan sendiri kita tidak perlu khawatir akan hal itu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wiracakep dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Sep 22