carilah informasi tentang kesenian topeng dari berbagai daerah di indonesi.kamu

Berikut ini adalah pertanyaan dari dsyifalya pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Carilah informasi tentang kesenian topeng dari berbagai daerah di indonesi.kamu dpt mencarinya di buku referensi atau melalui internet.tulislah contoh kesenian topengnya pada tabel berikut!1-5
Terimakasih​
carilah informasi tentang kesenian topeng dari berbagai daerah di indonesi.kamu dpt mencarinya di buku referensi atau melalui internet.tulislah contoh kesenian topengnya pada tabel berikut!1-5 Terimakasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: 1. Tari Topeng Panji

Tarian jenis ini melambangkan kesucian anak yang baru lahir. Motif topengnya berwarna putih bersih, hanya ada mata, hidung, dan mulut, belum ada guratan lain.

Gerakan tari jenis ini masih sangat sederhana, hanya "adeg-adeg", menggunakan baju dan atribut serba putih.

2. Tari Topeng Rumyang

Tari topeng ini punya ukiran sederhana, dengan warna dasar merah muda.

Tarian ini memiliki makna remaja yang sudah mulai mencari jati dirinya. Akan terlihat dari gerakannya yang "labil", dengan pengulangan-pengulangan.

4. Tari Topeng Kelana

Memiliki ukiran topeng yang paling rumit, juga banyak ikatannya di atas topeng. Topeng dan kostum penari berwarna merah.

Tariannya agresif dan enerjik karena merupakan akumulasi gerakan dari semua tari topeng tadi. Tarian ini melambangkan sifat angkara murka yang terdapat dalam manusia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yaniaisyah02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21