Berikut ini adalah pertanyaan dari aqilarachel2 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
Ungkapan perasaan menggunakan alunan suara manusia dan kadang alunan suara instrumen musik disebut A ekspresiB dinamis
C tempo
D notasi
C tempo
D notasi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. ekspresi.
Penjelasan:
Pengertian ekspresi adalah pengungkapan ataupun suatu proses dalam mengutarakan maksud, perasaan, gagasan dan sebagainya. Semua pemikiran dan gagasan yang ada dalam pikiran seseorang sebaiknya diekspresikan dalam bentuk nyata sehigga bisa dirasakan manfaatnya.
semoga bisa membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mikhsan51 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Jul 21