Apakah budaya "salim" termasuk kedalam norma kesopanan? seberapa penting hal

Berikut ini adalah pertanyaan dari boxo3000 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apakah budaya "salim" termasuk kedalam norma kesopanan? seberapa penting hal itu dilakukan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cium tangan ( salim ) adalah sebuah sikap yang menunjukkan kesopanan, kesantunan, rasa hormat, kekaguman atau bahkan kesetiaan seseorang kepada orang lain.

Penjelasan:

Budaya salim termasuk salah satu norma kesopanan yang hampir di terapkan setiap masyarakat khususnya di Indonesia.

Mencium tangan bisa berarti apapun. Salah satunya adalah sebagai bentuk penghormatan terhadap orang yang lebih tua. Beberapa lainnya adalah sebagai bentuk kasih sayang terhadap orang tua.

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhidanraden151 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Dec 21