Berikut ini adalah pertanyaan dari wafa5695 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
JAWABANN BY JINNAKAL
aneka makanan dan minuman yang menggunakan bahan hasil samping buah sebagai bahan utamanya yang ada di lingkungan sekitar kalian.
1. Kuaci, dari biji semangka
Kandungan gizi dan manfaatnya :
Selain rendah kalori, kuaci biji semangka juga punya berbagai kandungan nutrisi lainnya, seperti magnesium, zat besi, folat, potasium, dan lemak baik, yaitu lemak tak jenuh.
2. Keripik dari biji durian
Kandungan gizi dan manfaatnya :
Manfaat keripik biji durian yang tidak kalah pentingnya ialah mampu menjaga kekebalan imun tubuh. Kandungan Vitamin C-nya yang tinggi pada biji durian berfungsi efektif dalam melindungi sistem kekebalan tubuh dari bahaya beragam penyakit.
3. Manisan dari kulit jeruk Sunkist
Kandungan gizi dan manfaatnya :
Menjaga kesehatan jantung. Kandungan nutrisi tertinggi dalam kulit jeruk yakni serat, vitamin, dan mineral. Menurunkan risiko berbagai penyakit. Kulit jeruk kaya akan senyawa antioksidan yang disebut polifenol
4. Jus Wortel
Kandungan gizi dan manfaatnya :
Minuman sehat ini juga bisa menjaga kesehatan jantung. Wortel merupakan sumber vitamin A dan beta-karoten yang membuatnya efektif dalam menangkal bakteri. Banyaknya vitamin A dalam jus wortel dapat mencegah timbulnya penyakit jantung dan stroke.
Semoga membantu yaa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jinnakal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 18 Feb 22