ada dua jenis sulaman Aceh yang terkenal,yaitu...a. sulaman kasab timbul

Berikut ini adalah pertanyaan dari liliekerna110876 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Ada dua jenis sulaman Aceh yang terkenal,yaitu...a. sulaman kasab timbul dan sulaman kabongo

b. sulaman katik dan sulaman Gayo

c. sulaman kasab timbul dan sulaman Gayo

d. sulaman kasab timbul dan poleng​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c.sulaman kasab timbul dan sulaman gayo

Penjelasan:

Sulam Kasab adalah sulaman khas tradisional dari daerah Aceh. Sulaman yang indah ini dibuat diatas kain beludru, dengan menggunakan benang berwarna emas atau perak, hiasan mote serta manik-manik yang juga berwarna emas dan perak.Sulaman kasab ini dapat dijadikan buah tangan bagi pengunjung yang datang ke Aceh.

sulaman gayo memiliki motif hiasnya yang khas, yaitu bentuk-bentuk geometris berupa garis, bidang, dan tanaman bersulur yang disusun secara teratur dan berulang-ulang. sulaman gayo banyak diaplikasikan pada busana adat, tas, dompet, sarung bantal.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maratussolihah1975 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21