1.Yang merupakan contoh iklan penawaran produk/barang yaitu iklan...A. Sabun cuciB.

Berikut ini adalah pertanyaan dari feliciafriendschanel pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Yang merupakan contoh iklan penawaran produk/barang yaitu iklan...A. Sabun cuci
B. Ojek online
C. Klinik pengobatan
D. Jasa pengantar barang

2.Tuliskan 4 Ciri-ciri bahasa yang baik dan benar dalam sebuah iklan...

3.Orang atau pihak yang melakukan distribusi disebut...

4.Kerajinan wayang golek dibuat dari bahan...

5.Tuliskan masing-masing dua contoh karya seni dua dimensi dan tiga dimensi...

#BantuJawabDong
#Please
#Tolongya


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.  A. Sabun cuci

2. - Menggunakan bahasa yang sopan, singkat dan jelas

- Menggunakan bahasa yang menarik dan memikat

- Bahasa yang digunakan memiliki daya sugesti

- Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti

3. Distributor

4. Kayu

5. - Contoh Seni Rupa 2 Dimensi. Lukisan (di atas kertas atau kanvas) Fotografi. Batik. Lukisan dinding. Poster

- Contoh Seni Rupa 3 Dimensi. Patung/arca. Vas Bunga. Mebel (meja, kursi, dan lainnya) Topeng. Gantungan Kunci

Penjelasan:

Salam : Ruby

Jawaban:1.  A. Sabun cuci2. - Menggunakan bahasa yang sopan, singkat dan jelas- Menggunakan bahasa yang menarik dan memikat- Bahasa yang digunakan memiliki daya sugesti- Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti3. Distributor4. Kayu5. - Contoh Seni Rupa 2 Dimensi. Lukisan (di atas kertas atau kanvas) Fotografi. Batik. Lukisan dinding. Poster- Contoh Seni Rupa 3 Dimensi. Patung/arca. Vas Bunga. Mebel (meja, kursi, dan lainnya) Topeng. Gantungan KunciPenjelasan:Salam : Ruby

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khairaaqueenapurba dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Aug 21