Melalui sebuah pertunjukan tari peserta didik dapat menangkap keunikan ide

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhandikaarifian915 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Melalui sebuah pertunjukan tari peserta didik dapat menangkap keunikan ide yang terkandung dalam tari yang disajikan. Ide berkaitan dengan menirukan aktivitas manusia dan hewan, tumbuhan serta alam.Tema yang akan diungkapkan menjadi pesan atau makna tari berupa penerjemahan maksud koreografer. Keunikan dalam ide harus memperhatikan nilai, kemungkinan untuk ditarikan dan kesan bagi peserta didik. Keunikan ide juga dapat dilihat dari unsur utama yaitu gerak. Pada pertunjukan tari tersebut terdapat perbedaan gerak …. a.murni, mimitif, dan imajinatif
b. maknawi, gerak dasar, dan imajinatif
c. mimitif, imitatif, dan imajinatif
d. mimitif, gerak dasar, dan imajinatif
e. murni, maknawi, dan imajinatif

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. mimitif, imitafif, dan imajinatif

Penjelasan:

Maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Haiiiiiii20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jan 22