30. Selain berhasil mengembangkan agama Islam dengan madzhab Surini, Ayyubiyah

Berikut ini adalah pertanyaan dari kharismarahma411 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

30. Selain berhasil mengembangkan agama Islam dengan madzhab Surini, Ayyubiyah berhasilmendirikan sekolah tinggi yang didirikan oleh Malik al-Kamil Muhammad, yang diberikan nama..
A Al-Kamiliyah (Kamillivah Collage)
B Al-Azhar
C. Baitul Hikmah
D. An-Nuuriyah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Al- Kamiliyah (Kamillivah Collage)

Penjelasan:

Madrasah Kamiliyya merupakan jejak peninggalan Dinasti Ayyubiyah dan merupakan salah satu madrasah terpenting pada saat zaman dinasti tersebut. Dibangun sekitar tahun 1236. Letaknya di dalam sebuah komplek persegi panjang, dengan luas kurang-lebih 800 meter persegi.

Semoga Bermanfaat ^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilarisyafathimah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Aug 21