1. Apakah yang dimaksud reklame? Jawab: ..... 2. Sebutkan ciri-ciri

Berikut ini adalah pertanyaan dari fajrial529 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Apakah yang dimaksud reklame? Jawab: .....2. Sebutkan ciri-ciri reklame! Jawab: ...... 3. Jelaskan pengertian reklame komersial! Jawab:
4. Sebutkan contoh reklame nonkomersial! Jawab: ....
5. Sebutkan macam-macam reklame berdasarkan medianya! Jawab: ......​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Papan reklame adalah salah satu media luar ruang yang memiliki tujuan menyampaikan pesan mengenai suatu produk atau jasa bahkan individu-individu yang ingin mendongkrak popularitas.

2. Jelas, Singkat, mudah dipahami, menarik, mencolok

3. Reklame komersial adalah bertujuan memberi pengaruh pada publik untuk menggunakan, mengkonsumsi, atau mengikuti reklame yang mereka lihat.

4. Contohnya adalah reklame yang memuat iklan layanan masyarakat, seperti ajakan memakai masker, ajakan untuk menghindari narkoba.

5. Reklame visual, reklame audio, reklame audio visual

Penjelasan:

Semoga membantu, jangan lupa klik terimakasih:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fadhilalmer0324 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Feb 22