Berikut ini adalah pertanyaan dari gamingrobat pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
3. Sebutkan fungsi dari tanda kres/sharp !
4. Sebutkan fungsi dari tanda mol/flat !
5. Sebutkan fungsi dari tanda pugar/natural !
6. Sebutkan nama untuk simbol berikut ♯ !
7. Sebutkan nama untuk simbol berikut ♮ !
8. Sebutkan nama untuk simbol berikut ♭ !
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jawaban:
1. tanda untuk menunjukkan nada dasar dari sebuah lagu
2. tanda kromatis atau tanda aksidental adalah tanda nada yang bukan merupakan kunci yang berfungsi untuk menaikkan ataupun menurunkan nada not yang ada di belakangnya
3. Tanda kress atau tanda sharp adalah tanda kromatis yang meninggikan not di belakangnya sebesar setengah nada. Misalnya tanda kress sebelum not C merubah not tersebut menjadi cis yang lebih tinggi setengah nada dari C.
4.Tanda-tanda kromatis
Mol/flat (♭) digunakan untuk menurunkan nada ½ jarak. Nada yang diturunkan ½ jarak mendapat akhiran “es” (contoh: B menjadi Bes). Pugar/natural (♮) digunakan untuk mengembalikan nada-nada yang telah dinaikkan atau diturunkan ke nada awal.
5. Tanda Pugar/natural: Adalah tanda untuk mengembalikan nada yang semula mendapatkan tanda kres atau mol dalam satu birama
6. Nama simbolnya Not seperempat ( Quarter Note / crotchef
7. Nama simbulnya Tanda mula Natural
8. Nama simbolnya Tanda mula mol (Flat)
Penjelasan:
Maaf jika ada jawaban yang salah...
DAN JADIKAN JAWABAN TERCEDAS
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bambangrado8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 30 Dec 21