Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !

Berikut ini adalah pertanyaan dari suhartati666 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat ! 1. Satuan nada dalam penulisan musik disebut 2. Pada notasi angka, angka yang digunakan adalah 4. Dalam notasi musik, not-not balok ditempatkan di dalarn balok not yang lazim disebut sebagai 5. Perbedaan not garis dan not spasi adalah SBDP (KD. 4.2) AyoBernyanyi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Not adalah satuan penulisan nada.

2. 1 (do), 2 (re), 3 (mi), 4 (fa), 5 (sol), 6 (la) dan 7 (si).

4. Not dapat diletakkan di garis atau diantara garis (spasi) paranada.

5. _garis/Not balok adalah sistem penulisan lagu atau karya musik yang di tuangkan dalam bentuk gambar. _ruang/not spasiadalahnotdi letakkan digarisatau di antaragaris (spasi) pranada.

MAAF JIKA SALAH, JANGAN LUPA LOVE NYA YA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rehannuralip dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21