Sebutkan contoh peninggalan sejarah islam dalam bentuk karya seni: a.seni ukir b.seni

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfat2288 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan contoh peninggalan sejarah islam dalam bentuk karya seni:a.seni ukir
b.seni pahat
c.seni pertunjukan
d.seni lukis
e.seni sastra

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

E. Seni Sastra

Penjelasan:

Berikut Beberapa Contoh :

- Hikayat amerupakan karya sastra yang berisi cerita atau dongeng yang sering dikaitkan dengan tokoh-tokoh sejarah. Hikayat-hikayat peninggalan kerajaan Islam mendapat pengaruh dari Arab, Persia, India, dan lain-lain. Kebanyakan hikayat-hikayat ini pada awalnya berisi dakwah kepada masyarakat atau ajakan kepada umat Islam supaya memperkuat keimanannya. Dalam hikayat bernapas Islam di Nusantara, biasanya tokoh-tokoh pahlawan tersebut dikisahkan memperjuangkan kedaulatan suatu daerah.

- Suluk merupakan karya sastra yang berisi tentang tasawuf mengenai keesaan dan keberadaan Allah SWT. Suluk dan tembang gubahan Sunan Bonang ditulis pada daun lontar. Sunan Bonang banyak menggubah sastra berbentuk suluk atau tembang tamsil, antara lain Suluk Wijil. Suluk adalah karya sastra yang berisi tentang ilmu tasawuf. Dia juga mengubah  tembang Tombo Ati (Obat Hati) yang kini masih sering dinyanyikan orang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh namakuiyann23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Dec 21