Jelaskan sikap Sayyidah Aisyah ra setelah Ibnu Zubair mengirimkan uang

Berikut ini adalah pertanyaan dari shilfiyanr26 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan sikap Sayyidah Aisyah ra setelah Ibnu Zubair mengirimkan uang sebesar 100 ribu dirham kepadanya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sikap Sayyidah Aisyah ra setelah Ibnu Zubair mengirimkan uang sebesar 100 ribu dirham kepadanya adalah membagikannya kepada orang-orang yang membutuhkan.

Penjelasan:

Aisyah merupakan seseorang yang dermawan dan gemar bersedekah. Beliau adalah sosok yang gemar belajar dan pintar bak ensiklopedi berjalan yang membagikan ilmunya dengan gaya penyampaian yang nyaman dan merupakan penyampai hadis terbanyak.

Materi tentang Sayyidah Aisyah dapat disimak pada link berikut ini yomemimo.com/tugas/35926825

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh priskathaliaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Feb 22