Ada delapan tahapan yang harus dilalui untuk mencapai moksa yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari Dion6361 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ada delapan tahapan yang harus dilalui untuk mencapai moksa yang disebut astangga yoga. salah satu ajaran dari astangga yoga adalah mengontrol dan mengendalikan indriya dari ikatan objeknya, sehingga dapat melihat hal-hal yang suci, yang disebut! *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pratyahara

Penjelasan:

Tahapan Astangga Yoga

1. Yama

Yama adalah suatu bentuk pengendalian diri yang harus dilakukan oleh seorang dari segi jasmani.

2. Nyama

Nyama yaitu bentuk pengendalian diri yang lebih bersifat rohani.

3. Asana

Asana artinya sikap duduk persiapan untuk melakukan yoga

4. Pranayama

Pranayama yaitu mengatur pernafasan / olah nafas

5. Pratyahara

PratyaharaPratyahara, yaitu mengontrol dan mengendalikan indria dari ikatan objeknya, sehingga orang dapat melihat hal-hal suci.

6. Dharana

Dharana, yaitu usaha-usaha untuk menyatukan pikiran dengan objek meditasi / yoga

7. Dhyana

Dhyna, yaitu pemusatan pikiran yang tenang, tidak tergoyahkan kepada suatu objek.

8. Samadhi

Samaddhi, yaitu penyatuan atman (sang diri sejati dengan Brahman).

Om Swastyastu

Om Tat Sat

Om Shanti Shanti Shanti Om

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22