KENAPA ALLAH MENERUNKAN 10000 MALAIKAT UNTUK MEMBANTU PASUKAN ISLAM

Berikut ini adalah pertanyaan dari suandimohala75 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

KENAPA ALLAH MENERUNKAN 10000 MALAIKAT UNTUK MEMBANTU PASUKAN ISLAM

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Mengapa Allah menurunkan 1000 Malaikat ?

Untuk Membantu Kaun muslimin dalam perang Badar.

kedatangan ribuan malaikat adalah untuk membantu kaum muslim untuk berperang Badar.

- Perang Badar 

Perang Badar adalah pertempuran besar pertama antara umat Islam melawan kaum kafir Quraisy. Perang ini terjadi pada 17 Maret 624 Masehi atau 17 Ramadan 2 Hijriah.

Badar adalah nama sebuah tempat yang terletak di antara Mekah dan Madinah, terkenal dengan sumurnya.

Asy-Syabi mengatakan bahwa Badar adalah nama sebuah sumur milik seorang lelaki yang dikenal dengan sebutan Badar.

Dalam Perang Badar, pasukan kecil kaum Muslim yang berjumlah 313 orang bertempur menghadapi pasukan Quraisy dari Mekkah yang berjumlah 1.000 orang.

Maka Allah Swt. menurunkan firman-Nya:

Apakah tidak cukup bagi kalian Allah membantu kalian dengan tiga ribu malaikat yang diturunkan (dari langit)? (Ali Imran: 124) sampai dengan firman-Nya: yang memakai tanda. (Ali Imran: 125) .

______________________________

Detail Jawaban :

Mapel : Sejarah Islam

Kelas : Sekolah Menengah pertama

Kata Kunci : Perang Badar

Kode : -

=======================

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chentiaseptianiputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22