Mengapa birokrasi harus ditopang oleh negara

Berikut ini adalah pertanyaan dari Andhyka2515 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa birokrasi harus ditopang oleh negara

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian birokrasi

Birokrasi adalah suatu organisasi yang memiliki rantai komando dengan bentuk piramida, dimana lebih banyak orang berada ditingkat bawah daripada tingkat atas, biasanya ditemui pada instansi yang sifatnya administratif maupun militer. Ada juga yang menjelaskan arti birokrasi adalah suatu struktur organisasi yang memiliki tata prosedur, pembagian kerja, adanya hirarki, dan adanya hubungan yang bersifat impersonal.

Apa peran birokrasi dalam masyarakat negara?

Birokrasi adalah sekelompok pejabat administrasi yang tidak dipilih yang bertugas menjalankan fungsi yang terkait dengan serangkaian kebijakan dan program. Di Amerika Serikat, birokrasi dimulai sebagai kumpulan individu yang sangat kecil. Seiring waktu, bagaimanapun, itu tumbuh menjadi kekuatan utama dalam urusan politik.

=> Singkatnya = Untuk transparansi dan akuntabel

Semoga membantu (maaf klw salah)

Jadikan jawaban terbaik :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masa9us dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Apr 22