Daya tarik dan faktor pendorong bangsa barat datang ke Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaenabadinda2418 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Daya tarik dan faktor pendorong bangsa barat datang ke Indonesia adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

DAYA TARIK:

Karena keindahan alamnya yang indah .

Letak posisi yang strategis , banyak Sumber Daya Alam , banyak orang – orang yang bisa dijadikan budak , kelihatannya berpotensi .

Indonesia gampang dipengaruhi bangsa luar maksudnya gampang terpengaruh dan gampang ditipu .

Indonesia itu kaya . Kaya dalam arti kaya rempah-rempah . Dan kaya Sumber Daya Alamnya .

Iklim Indonesia yang tropis membedakan dengan iklim tempat asal mereka dan juga keadaan alam Indonesia yang indah .

Adanya keunikan yang tidak pernah ditemui di luar negeri dan membuat negara Indonesia maju seperti negara Amerika Serikat dan Jepang .

Kaya akan rempah-rempah .

Sumber Daya Manusia yang banyak.

Kaya akan minyak bumi .

Karena Indonesia memiliki banyak pulau.

FAKTOR PENDORONG BANGSA BARAT DATANG KE INDONESIA:

Dulu Indonesia juga dikuasai rute dan pusat – pusat perdagangan oleh Timur tengah oleh orang – orang islam

Ada Perang Salib , Perang Salib itu perang antara Eropa melawan Bani Umayyah Kal Gasalah

Semangat 3G , yaitu Gold (Emas / Kekayaan) , Glory (Kekayaan) , Gospel (Menyebarkan agama Nasrani)

Sumber Daya Manusia yang banyak

Kaya akan rempah – rempah

Kaya akan minyak bumi

Adanya kemajuan IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Tekhnologi) yaitu dengan ditemukan peta dan kompas yang sangat penting bagi pelayaran

Adanya jiwa petualang sehingga menggugah semangat untuk melakukan penjajahan samudra

Keunggulan lokasi Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh awacsclowncaster dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22