kapan hari ditemukan? dan hari apa hari ditemukan?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari wu3928635 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kapan hari ditemukan? dan hari apa hari ditemukan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada zaman Romawi Kuno, tepatnya saat Julius Caesar berkuasa, barulah hari-hari itu diberi nama. Nama-nama hari itu ditetapkan berdasarkan Matahari, Bulan, dan nama lima planet.

hari yang pertama di temukan adalah minggu : Hari Minggu (sunday) berasal dari Bahasa Inggris Kuno “Sunnandæg” yang berasal dari interpretasi bahasa Jerman terhadap bahasa Latin "dies solis" atau dalama bahasa Yunani "hemera helio" yang artinya "Hari Matahari". Mitologi Jerman dan Nordik mempersonifikasikan matahari sebagai dewi bernama Sunna atau Sól.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhisyam27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 May 22