Simpulkan peranan ulama hadist dalam pengembangan ilmu agama Daulah Abbasiyah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rifaayuningtyas pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Simpulkan peranan ulama hadist dalam pengembangan ilmu agama Daulah Abbasiyah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. banyak teks sejarah menyebutkan bahwa puncak kejayaan islam berada pada masa abbasiyah. puncak kejayaan itu dimungkinkan karena perkembangan yg pesat dalam ilmu pengetahuan. pada masa itu banyak ilmuan-ilmuan mengadopsi filsafat-filsafat yunani dengan cara diitegrasikan pada semangat keislama. jadi, kesimpulannya SETUJU

2. ulama saat ini terjebak dalam dikotomi ilmu agama dan ilmu non-agama. sedang jaman dulu ilmu itu dipahami setara, baik itu fiqih, hadist, biologi, filsafat, tauhid dsb.

3. di masa dinasti abbasiyah ada kota bernama basrah (selain kufah di iran). basrah di sini adalah kota bagi para ilmuan, pusat pengetahuan kala itu. dalam peta dinasti abbasiyah keberadaan basrah sangat vital. di sana digembleng banyak intelektual-intelektual muda, yang kemudian akan diberdayaan oleh kerajaan untuk menyokong jalan pemerintahan. bagi yang sangat cemerlang akan dijadikan penasehat raja.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh selviyanti622 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Oct 22