jelaskan keterkaitan isi kandungan surah Al-A'la ayat 14-19 dengan gaya

Berikut ini adalah pertanyaan dari hendrik150755 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan keterkaitan isi kandungan surah Al-A'la ayat 14-19 dengan gaya hidup hedonis?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

JAWABAN:

Kandungan Al’Ala ayat 14 - 19 :

Orang yang membersihkan diri dari kesyirikan dan kemaksiatan Dan mengingat Rabbnya sesuai cara yang disyariatkan-Nya dengan berbagai zikir dan mendirikan salat dengan tata cara yang seharusnya akan mendapatkan keberuntungan dengan mendapatkan apa yang diinginkannya.

Sungguh Akhirat itu lebih baik dan lebih utama dari dunia dengan berbagai kesenangan dan kenikmatan yang ada padanya.

Sesungguhnya apa yang telah dikabarkan kepada kalian dalam surat ini termasuk apa yang maknanya terpatri pada shuhuf shuhuf yang diturunkan sebelum al-qur’an, Yaitu shuhuf Ibrahim dan Musa.

Pembahasan

Surah Al-A'la merupakan surat ke-87 dalam Al Qur'an. Surat ini tergolong surat makiyyah yang terdiri atas 19 ayat. Dinamakan Al A’laa yang berarti Yang paling tinggi diambil dari perkataan Al A’laa yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

Tajwid surat al-hujurat ayat 13, dapat disimak di yomemimo.com/tugas/1928092

Surat Al-A'la ayat 14-19

قَدْ أَفْلَحَ مَن تَزَكَّىٰ

14. Sesungguhnya beruntunglah orang yang membersihkan diri (dengan beriman)

وَذَكَرَ ٱسْمَ رَبِّهِۦ فَصَلَّىٰ

15. dan dia ingat nama Tuhannya, lalu dia sembahyang.

بَلْ تُؤْثِرُونَ ٱلْحَيَوٰةَ ٱلدُّنْيَا.

16.Tetapi kamu (orang-orang kafir) memilih kehidupan duniawi

وَٱلْءَاخِرَةُ خَيْرٌ وَأَبْقَىٰٓ

17. Sedang kehidupan akhirat adalah lebih baik dan lebih kekal.

إِنَّ هَٰذَا لَفِى ٱلصُّحُفِ ٱلْأُولَىٰ

18. Sesungguhnya ini benar-benar terdapat dalam kitab-kitab yang dahulu,

صُحُفِ إِبْرَٰهِيمَ وَمُوسَىٰ

19. (yaitu) Kitab-kitab Ibrahim dan Musa

Pelajari Lebih Lanjut

Tulisan latin surat al hujurat ayat 10 yomemimo.com/tugas/554190

Tulisan latin dalam bahasa indonesia surah al-araf ayat 7:56-58 yomemimo.com/tugas/4820648

=====================

Detail Jawaban

Kelas: 10

Mapel: PAI

Kategori: Bab 4 - Al-Qur'an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku

Kode: 10.14.4

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitrilinda028 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Jul 22