Bagaimana diskriminasi etnis uighur terjadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari dilaah5312 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana diskriminasi etnis uighur terjadi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Masalah ini terjadi di daerah Xinjiang, Tiongkok yaitu tentang kaum minoritas Uighur. Suku Uighur atau Uygur merupakan salah satu suku minoritas resmi di Republik Rakyat Tiongkok. Suku ini adalah keturunan dari suku kuno Huihe yang tersebar di Asia Tengah dengan bahasa Uighur dan memeluk agama Islam. Suku ini juga tersebar di Kazakhstan, Kyrgystan dan Uzbekistan. Pemerintah Tiongkok meminta mereka untuk mendekor ulang rumah mereka dari tradisional menjadi modernisasi agar ruangan tersebut lebih dipengaruhi dehgan orname Tiongkok dan jika tidak dilakukan mereka akan dipindahkan ke kamp interniran, dimana menurut Departemen Luar Negeri AS diperkirakan pada tahun 2019 sekitar 3 juta orang Uighur ditahan di kamp dan di penjera di Xinjiang. Di dalam kamp tersebut mereka disiksa dan dijadikan ekperimen medis, menjalankan program "Berpasangan dan Menjadi Keluarga" dimana lelaki Tiongkok akan dikirim untuk tinggal bersama perempuan Uighur yang banyak sudah memiliki suami. Tetapi semua itu di sangkal oleh pemerintah Tiongkok.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vianneymelania dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 May 22