Quizz:siapa saja pahlawan reevolusi?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Radiiiii pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Quizz:siapa saja pahlawan reevolusi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pahlawan Revolusi antara lain

  1. Jenderal (Anumerta) Ahmad Yani
  2. Letjen (Anumerta) Suprapto
  3. Letjen (Anumerta) S. Parman
  4. Letjen (Anumerta) M.T. Haryono (Mas Tirtodarmo Haryono)
  5. Mayjen (Anumerta) D. I. Panjaitan (Donald Ignatius Panjaitan)
  6. Mayjen (Anumerta) Sutoyo Siswomiharjo
  7. Brigjen (Anumerta) Katamso
  8. Kapten (Anumerta) Pierre Tendean
  9. A.I.P. II (Anumerta) K. S. Tubun (Karel Satsuit Tubun)
  10. Kolonel (Anumerta) Sugiyono

Penjelasan:

Para Pahlawan Revolusi ini adalah pahlawan yang gugur akibat G30S PKI. Mereka gugur sebagai Kusuma Bangsa membela dan mempertahankan Pancasila dari Ideologi Komunis.

Jawaban:Pahlawan Revolusi antara lain Jenderal (Anumerta) Ahmad YaniLetjen (Anumerta) SupraptoLetjen (Anumerta) S. ParmanLetjen (Anumerta) M.T. Haryono (Mas Tirtodarmo Haryono)Mayjen (Anumerta) D. I. Panjaitan (Donald Ignatius Panjaitan)Mayjen (Anumerta) Sutoyo SiswomiharjoBrigjen (Anumerta) KatamsoKapten (Anumerta) Pierre TendeanA.I.P. II (Anumerta) K. S. Tubun (Karel Satsuit Tubun)Kolonel (Anumerta) SugiyonoPenjelasan:Para Pahlawan Revolusi ini adalah pahlawan yang gugur akibat G30S PKI. Mereka gugur sebagai Kusuma Bangsa membela dan mempertahankan Pancasila dari Ideologi Komunis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 18 Feb 23