Ketika Islam masuk dan berkembang terjadi akulturasi budaya. Salah satunya

Berikut ini adalah pertanyaan dari febriandanuarta812 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ketika Islam masuk dan berkembang terjadi akulturasi budaya. Salah satunya tampak dalam upacara kematian yang dilaksanakan pada hari-hari tertentu. Dalam masyarakat jawa islam, hal itu disebut ....a. tingkeban
b. tedhak siti
c. mitoni
d. tahlilan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. tahlilan

Penjelasan:

Tahlilan adalah ritual/upacara selamatan yang dilakukan sebagian umat Islam, kebanyakan di Indonesia dan kemungkinan di Malaysia, untuk memperingati dan mendoakan orang yang telah meninggal.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh selviselvi0210 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 05 Aug 22