Berikut ini adalah pertanyaan dari ajisharahap5964 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ketetapan MPR yang berisi tentang pengakuan atau hasil pelaksanaan penentuan jajak pendapat di timor timur adalah Tap. MPR No. IV/MPR/1999 dimana dalam hal tersebut berisi tentang garis besar haluan negara dengan sasaran adanya kebijakan-kebijakan luar negeri.
Pembahasan:
- Salah satu hal yang dibahas dalam Tap. MPR No. IV/MPR/1999 adalah penetapan jajak pendapata di Timor-Timur.
- Tap. MPR No. IV/MPR/1999 disahkan setelah diadakannya kunjungan kerja oleh anggota MPR untuk meninjau wilayah konflik tersebut yang mana ketetapan ini juga sejalan dengan resolusi yang dikeluarkan oleh PBB untuk menyelesaikan konflik dan kekerasan yang makin meluas di wilayah tersebut.
- Daerah Timor-Timurini juga dikenal dengan sebutanTimor Leste,bahasa yang digunakan mayoritas adalahbahasa Portugis, dahulu negara ini merupakan bagian dari NKRInamun mereka memilih untukmelepaskan dirisecara resmi pada20 Mei 2022 setelah referendum 30 Agustus 1999, dengan maksud ingin menjadi negara yang memiliki sistem pemerintahan sendiri.
Pelajari lebih lanjut
Isi dari Tap. MPR No. IV/MPR/1999 dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/1276068
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 18 Aug 22