Sultan Zainal Abidin dalam memimpin kerajaan dapat memperluas wilayah kekuasaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari anadiapertiwi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sultan Zainal Abidin dalam memimpin kerajaan dapat memperluas wilayah kekuasaan Kerajaan Samudra Pasai mencakup daerah Kedah di Semenan jung Malaya dengan dibuktikan ....A. batu nisan
B. peninggalan masjid
C. bangunan kerajaan
D. peta kerajaan

Sumatra adalah tempat pertama kali Islam datang. Pembentukan dan penyebaran Islam sangat efektif di lakukan di Pulau Sumatra. Pernyataan yang sesuai keadaan tersebut adalah....

A. banyak negara Arab yang tertarik untuk datang dan tinggal di Sumatra
B. Sumatra sebagai lalu lintas per dagangan dan pelayaran antar negara
C. Sumatra merupakan pulau yang luas
D. letak Sumatra yang dekat negara tetangga​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.B Peninggalan Masjid

2.B Sumatra sebagai lalu lintas per dagangan dan pelayaran antar negara.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marvelferdiansyah456 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Dec 22