Sebutkan beberapa pokok isi undang-undang yang dimuat dalam piagam Madinah?.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ekardin4856 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan beberapa pokok isi undang-undang yang dimuat dalam piagam Madinah?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Isi Piagam Madinah, antara lain menetapkan adanya kebebasan beragama, kebebasan menyatakan pendapat; tentang keselamatan harta-benda dan larangan orang melakukan kejahatan. Isi Piagam Madinah hingga kini masih sering dikutip, baik dalam membuat sebuah naskah peraturan atau pun saat seorang tokoh berpidato.

Penjelasan:

maaf kalo salah

jadikan jawaban yang terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lhalina827 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 Jan 23