jenis manusia purba yang diperkirakan merupakan nenek moyang bangsa indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari KaifaAthar338 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jenis manusia purba yang diperkirakan merupakan nenek moyang bangsa indonesia adalah....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pithecanthropus Erectus.

Penjelasan:

Pithecanthropus Erectus adalah jenis manusia purba yang dianggap sbg nenek moyang Bangsa Indonesia dengan era hidup sekitar satu hingga dua juta tahun yang lalu di wilayah Indonesia. Fosil pertama dari spesies ini ditemukan di daerah Lembah Bengawan Solo, daerah Trinil pada bagian gerahamn pada tahun 1860 berupa sebuah tengkorak atas setengah kepala dan tulang paha atas oleh seorang peneliti dan ahli anatomi dari Belanda yaitu Eugene Dubois.

Semoga anda terbantu.

\boxed{\colorbox{black}{\color{66FFFF}{lonermaπ}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lonerman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jun 22