Berikut ini adalah pertanyaan dari BukanPerempuan pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
• Menemukan Candi Borobudur
• Menemukan Rafflesia Arnoldi
• Membagi Jawa menjadi beberapa residen
Hal-hal di atas merupakan kemajuan dan jasa yang dilakukan oleh....
---
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
>>> JДWДBДN ✧
Hal-hal di atas merupakan kemajuan dan jasa yang dilakukan oleh Thomas Stamford Raffles.
>>> PEMBДHДSДN ✧
Thomas Stamford Raffles adalah pemimpin ketika Indonesia dijajah oleh Inggris. Selama memerintah, Thomas Stamford Raffles setidaknya mempunyai beberapa jasa, walau rakyat tetap hidup menderita di bawah pimpinannya. Memimpin dari tahun 1811 - 1816.
Berikut adalah jasa Thomas Stamford Raffles yang patut dikenang :
- Membagi Pulau Jawa menjadi 16 keresidenan yang masing masing dipimpin oleh seorang residen.
- Menyusun buku sejarah kebudayaan Jawa yang berjudul 'History of Java' pada tahun 1817
- Menemukan bunga bangkai raksasa bersama Arnold yang diberi nama Rafflesia Arnoldii.
- Berperan dalam penemuan Candi Borobudur yang saat itu tertimbun oleh tanah.
- Menyukai kebudayaan Jawa dan sangat menghargainya.
>>> DETДIL ✧
Mapel : IPS
Kelas : 8 SMP
Bab : 4 - Kehidupan Sosial di Indonesia Pada Masa Kolonialisme Hingga Pergerakan Kebangsaan
Kode soal : 10
Kode kategorisasi : 8.10.4
answer by Colourfulway ♡
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 11 May 22