Peristiwa yang menjadikan sebap turunya surah al lahab

Berikut ini adalah pertanyaan dari ROVAN8064 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Peristiwa yang menjadikan sebap turunya surah al lahab

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam riwayat lain di sebutkan bahwa isteri Abu Lahab menyebarkan duri-duri di tempat yang akan di lewati Rasul Saw. Surat ini turun berkenaan dengan peristiwa itu yang melukiskan bahwa orang yang menghalang-halangi dan menyebarkan permusuhan terhadap Islam akan mendapat siksaan dari Allah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bellecyh15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Dec 22