Jelaskan faktor kemajuan Kerajaan Kutai bila dilihat dari faktor ekonomi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari novakarismacrs pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan faktor kemajuan Kerajaan Kutai bila dilihat dari faktor ekonomi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Masyarakat nya bekerja dibidang pertanian, perdagangan dan beternak.

2. Wilayahnya menjadi jalur perdagangan sampai ke negara asing.

3. Kerajaan Kutai terkenal dengan hasil hutannya seperti getah kayu Meranti, damar, gaharu, rotan, dan batu permata. Komoditas tersebut kemudian diperdagangkan keluar melalui pelayaran disepanjang sungai Mahakam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lia31amelgmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jun 23