Para ahli sejarah berbeda pendapat dalam menentukan perkembangan islam di

Berikut ini adalah pertanyaan dari lulu29051 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Para ahli sejarah berbeda pendapat dalam menentukan perkembangan islam di nusantara. Jelaskan tiga faktor penyebabnya!.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alasan terjadi perbedaan pendapat tentang sejarah masuknya Islam ke Nusantara dikarenakan adanya perbedaan cara pandang.

Hal tersebut juga didorong oleh banyaknya perbedaan bukti-bukti atau alasan yang sudah dikemukakan mengenai masuknya Islam di Indonesia.

Diketahui bahwa proses penyebaran Islam dapat dilakukan melalui dakwah yang merupakan proses memanggil, mengundang, mengajak orang lain, mempelajari, serta mengamalkan ajaran agama Islam sesuai syariat yang seharusnya.

Secara umum, perbedaan pendapat mengenai sejarah masuknya Islam di Nusantara terbagi ke dalam tiga teori, yaitu Teori Gujarat, Teori Persia, dan Teori Mekkah.

Alasan terjadi perbedaan pendapat tentang sejarah masuknya Islam ke Nusantara dikarenakan adanya perbedaan cara pandang.Hal tersebut juga didorong oleh banyaknya perbedaan bukti-bukti atau alasan yang sudah dikemukakan mengenai masuknya Islam di Indonesia.Diketahui bahwa proses penyebaran Islam dapat dilakukan melalui dakwah yang merupakan proses memanggil, mengundang, mengajak orang lain, mempelajari, serta mengamalkan ajaran agama Islam sesuai syariat yang seharusnya.Secara umum, perbedaan pendapat mengenai sejarah masuknya Islam di Nusantara terbagi ke dalam tiga teori, yaitu Teori Gujarat, Teori Persia, dan Teori Mekkah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dafadoank12345 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Mar 23