Apa yang dijelaskan Ali bin Abbas al-Majusi dalam buku lengkap

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadzainul0257 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang dijelaskan Ali bin Abbas al-Majusi dalam buku lengkap tentang seni medis? Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ali bin Abbas Al-Majusi adalah seorang dokter muslim profesional yang juga dikenal luas sebagai penulis buku-buku medis yang masih tetap digunakan sebagai rujukan dalam duni medis selama ratusan tahun pada Abad Pertengahan.

Buku ini adalah sebuah ensiklopedia yang lebih sistematis dan ringkas dari Razi yang Hawi, dan yang lebih praktis daripada itu adalahIbnu SinaThe Canon of Medicine, dengan yang digantikannya.

Pembahasan:

Kamil al-Sina'amerupakan sebuah buku legendaris karyaAli Abbas Majusi yang mengulas tentang ilmu bedah sampai ke intinya. Buku ini sangat spektakuler karena terdiri dari 110 bab di dalamnya. Dalam Kamil al-Sina'a volume 10, Ali Abbas juga melengkapinya dengan menambahkan sebuah teori yang secara khusus menjelaskan mengenai terapi pembedahan, padahal ilmu tersebut masih kurang diminati di dunia ilmu pengetahuan Islam pada masa itu. Ilmu jenis ini muncul pertama kali dalam bentuk terjemahan literatur yang berbahasa Arab pada abad ke IX, sebelum kemudian memasuki wilayah Eropa pada abad pertengahan.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang tokoh Ilmu kedokteran pada masa Dinasti Abbasiyah dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/10193842

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Feb 23