Kebudayaan yang di tinggalkan rasa mongoloid adalah.

Berikut ini adalah pertanyaan dari nuratkkzumaeroh5075 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kebudayaan yang di tinggalkan rasa mongoloid adalah.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Peninggalan Ras Melanesoid

Bangsa Melanesoid memiliki beberapa peninggalan budaya, seperti contohnya dalam hal mata pencaharian.

Biasanya, mata pencaharian penduduk yang tinggal di daerah pantai adalah berburu ikan. Mereka juga memiliki tempat tinggal berbentuk panggung.

Sedangkan ras Melanesoid yang tinggal di sungai, rawa, danau, dan lembah, pada umumnya bermata pencaharian berburu dan mengumpulkan hasil hutan.

Lalu, bagi yang tinggal di dataran tinggi, biasanya memiliki mata pencaharian sebagai peternak dan mengolah kebun.

Ada pula peralatan sehari-hari yang menjadi peninggalan ras Melanesoid, yaitu kapak genggam, kapak perimbas, kapak penetak, dan alat serpih yang berasal dari batu maupun tulang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jhyun110197 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Feb 23