Berikut ini adalah pertanyaan dari liaufa23 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
giat belajar mengkaji ilmu-ilmu pengetahuan
karena Ar razi suka menekuni dunia medis
kedokteran hingga kelelahan
pembahasan:
Kita kenalan dulu sama ar razi
Abu Bakar Muhammad bin Zakaria ar Razi(251-313H/864-930M)
Salah satu ilmuwan muslim yang pernah hidup adalah Abu Bakar Muhammad bin Zakaria al- Razi atau dikenali sebagai Rhazes di dunia barat merupakan salah seorang pakar sains Iran yang hidup antara tahun 864-930. Beliau lahir di Rayy, Teheran pada tahun 251 H/864 dan wafat pada tahun 313 H/930. Di awal kehidupannya, al-Razi begitu tertarik dalam bidang seni musik. Namun al-Razi juga tertarik dengan banyak ilmu pengetahuan lainnya sehingga kebanyakan masa hidupnya dihabiskan untuk mengkaji ilmu-ilmu seperti kimia, filsafat, logika, matematika, dan fisika.
Walaupun pada akhirnya beliau dikenal sebagai ahli pengobatan seperti Ibnu Sina, pada awal- nya al-Razi adalah seorang ahli kimia. Menurut sebuah riwayat yang dikutip oleh Nasr (1968), al-Razi meninggalkan dunia kimia karena penglihatannya mulai kabur akibat eksperimen-eksperimen kimia yang meletihkanya dan dengan bekal ilmu kimianya yang luas lalu menekuni dunia medis kedokteran,
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jomblosenggol377272 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 13 Feb 23