Deskripsikan jalur kedatangan bangsa Deutro Melayu ke wilayah kepulauan nusantara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari uca10 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Deskripsikan jalur kedatangan bangsa Deutro Melayu ke wilayah kepulauan nusantara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jalur kedatangan bangsa Deutro Melayu ke wilayah Kepulauan Nusantara adalah melalui jalur barat, yaitu melalui Teluk Tonkin (Yunan) ke Vietnam, lalu ke Semenanjung Malaka, terus ke Sumatra, dan akhirnya masuk ke Jawa. Deutero Melayu disebut juga dengan bangsa Melayu Muda yang datang dari daerah Yunan (Cina Selatan) sekitar 500 SM.

Penjelasan:

Deutro Melayu adalah bangsa yang membawa kebudayaan Dongson ke Indonesia, yaitu sudah dapat membuat barang-barang dari perunggu dan besi. Hasil budayanya yang terkenal adalah kapak corong, kapak sepatu, dan nekara. Keturunan bangsa Deutro Melayu berkembang menjadi suku-suku tersendiri, misalnya Melayu, Jawa, Sunda, Bugis, Minang, dan lain-lain.

Pelajari lebih lanjut materi kebudayaan Dongson pada yomemimo.com/tugas/4014667

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Dec 19