suhuf musa dan ibrahim diturunkan dimana, dan kapan? lalu jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari naevamiss pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Suhuf musa dan ibrahim diturunkan dimana, dan kapan? lalu jelaskan isi pokok zuhuf musa dan ibrahim!note: nanti aku jadiin jawaban tercedas kalo bagus!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Arti suhuf atau sahifah adalah wahyu yang diterima oleh para nabi dan rasul Allah SWT yang dikumpulkan dan dicatat dalam bentuk semacam lembaran kertas, kulit onta, daun, dan sebagainya

Suhuf sudah lebih dulu diturunkan kepada para nabi, jauh sebelum diturunkannya Al Quran kepada Rasulullah SAW. Sebagaimana termaktub dalam surat Al A'la ayat 18-19

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ulyaaaa21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Dec 22