3. Perhatikan keterangan keterangan berikut!1) Diprakarsai oleh Menteri Perekonomian,Mr. Iskaq

Berikut ini adalah pertanyaan dari dwimunafisi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. Perhatikan keterangan keterangan berikut!1) Diprakarsai oleh Menteri Perekonomian,
Mr. Iskaq Cokrohadisuryo.
2) Ditujukan untuk memajukan pengusaha
pribumi.
3) Maksud adanya sistem ini adalah agar peng-
usaha pribumi dan nonpribumi bekerja sama
untuk memajukan ekonomi Indonesia.
Berdasarkan keterangan-keterangan tersebut,
kebijakan ekonomi pada masa Demokrasi
Liberal yang dimaksud adalah ...
A. gunting Syafruddin
B. sistem ekonomi gerakan benteng
C. nasionalisasi De Javasche Bank
D.sistem ekonomi ali baba
E.dekon​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

3. Perhatikan keterangan keterangan berikut !

   1). Diprakarsai oleh Menteri Perekonomian,  Mr. Iskaq Cokrohadisuryo.

  2). Ditujukan untuk memajukan pengusaha  pribumi.

  3). Maksud adanya sistem ini adalah agar pengusaha pribumi dan nonpribumi bekerja sama  untuk memajukan ekonomi Indonesia.

Berdasarkan keterangan-keterangan tersebut,  kebijakan ekonomi pada masa Demokrasi  Liberal yang dimaksud adalah ...

A. Gunting Syafruddin

B. Sistem ekonomi gerakan benteng

C. Nasionalisasi De Javasche Bank

D. Sistem ekonomi Ali Baba

E. Dekon​

Penjelasan :

Sistem Ekonomi Ali-Baba :

Sistem ekonomi ini dicetuskan oleh Menteri Perekonomian Kabinet Ali I, Iskaq Tjokrohadisurjo. Program sistem ekonomi Ali Baba ini diberi nama Ali Baba karena program ini melibatkan pengusaha pribumi yang bernama (Ali) dan pengusaha keturunan Tionghoa (Baba). Melalui program ini, pengusaha keturunan Tionghoa diwajibkan untuk melatih tenaga pribumi. Dan sebagai imbalan, para pengusaha keturunan Tionghoa akan mendapat bantuan kredit dan lisensi dari pemerintah. Sayangnya, program ini tak berjalan sesuai harapan.

Kebijakan lainnya pada masa Demokrasi Liberal yaitu :

  • Gunting Syafruddin
  • Gerakan Benteng Nasionalisasi
  • De Javasche Bank
  • Sistem Ekonomi Ali-Baba
  • Persaingan finansial ekonomi Rencana Pembangunan Lima Tahun (RPLT)
  • Musyawarah Nasional Pembangunan  

Pelajari lebih lanjut :

Materi Kebijakan ekonomi pada masa Demokrasi Liberal pada link

yomemimo.com/tugas/31838442

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daniatykurniawan84 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Jun 21