Berikut ini adalah pertanyaan dari fitriahadi48191 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Soekarno, Hatta, dan Ahmad Soebarjo selepas dari rengasdengklok dan tiba di Jakarta, mereka segera menemui Jenderal Nishimura. Tujuan pertemuan tersebut adalah untuk menyikapi pemerintah jepang pada proklamasi kemerdekaan yang segera dilaksanakan.
Pembahasan
Proklamasi Kemerdekaan Indonesia tidak akan terlepas dari terjadinya Peristiwa Rengasdengklok. Peristiwa ini merupakan peristiwa diculiknya Soekarno dan Muhammad Hatta oleh beberapa pemuda yang berisikan Soekarni, Wikana, Aidit dan Chaerul Saleh. Kejadian ini berlangsung pada tanggal 16 Agustus 1945 pada pukul 03.00, yang dimana kedua tokoh ini dibawa ke suatu kota kecil yang bernama Rengasdengklok di Kabupaten Karawang, Provinsi Jawa Barat.
Peristiwa ini terjadi dikarenakan golongan mudaingin kemerdekaan Indonesia harus segera diproklamasikan disebabkan karena jepang telah menyerah kepada sekutu pada tanggal15 Agustus 1945. Pemuda ini khawatir Belanda akan kembali menuju Indonesia jika terlalu lama memproklamasikan kemerdekaan. Pada akhirnya dengan adanya Ahmad Soebarjo mengatakan kemerdekaan Indonesia akan diproklamasikan pada tanggal 17 Agustus 1945, dan pemuda melepaskan Soekarno, Moh. Hatta dan Ahmad Soebarjo ke jakarta. Sesampainya di jakarta mereka langsung menemui Jenderal Nishimura yang bertujuan untuk menyikapi pemerintah jepang pada proklamasi kemerdekaan yang segera dilaksanakan. Ini dikarenakan Nishimuramenerima perintah untuk tetap menjagastatus quo yaitu status jepang yang sudah ditakluki kepada sekutu namun jepang masih ingin mempertahankan keadaan Indonesia apapun kondisinya.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang "Peristiwa Rengasdengklok"padayomemimo.com/tugas/4654618
#BelajarBersamaBrainly#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh oxfordnotbrogues0403 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Sep 22