kandungan gizi yang terdapat pada hasil peternakanterdapat Omega3,apa manfaat daei

Berikut ini adalah pertanyaan dari RanggaApriyan2711 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kandungan gizi yang terdapat pada hasil peternakanterdapat Omega3,apa manfaat daei Omega3?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Manfaat dari Omega 3 adalah :

  1. Menjaga Kesehatan Jantung
  2. Menurunkan risiko kanker
  3. Menjaga kesehatan dan fungsi otak
  4. Memelihara kesehatan mata
  5. Menguatkan tulang dan gigi
  6. Menjaga kesehatan mental
  7. Mendukung tumbuh kembang janin
  8. Memperkuat daya tahan tubuh

Penjelasan:

Omega-3 adalah sejenis minyak sehat atau lemak tak jenuh yang banyak terdapat pada makanan laut, seperti ikan tuna, salmon, tongkol, dan sarden. Tak hanya pada ikan atau minyak ikan, omega-3 juga terdapat pada telur, minyak kanola, minyak zaitun, kacang kedelai, dan biji-bijian.

Semoga Membantu

Terima Kasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NalStudio dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21