Berikut ini adalah pertanyaan dari hasnacica1199 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Peninggalan zaman perunggu yang biasanya ditemukan sebagai bekal kubur dan berbentuk gelang, kalung, anting, dan cincin termasuk pada perhiasan perunggu.
Di zaman perunggu, bermunculan banyak pengrajin. Bahkan keberadaannya pun cukup dianggap penting dimasyarakat. Itulah kenapa dalam periode ini bermunculan banyak kerajinan, perhiasan dan muncul pula berbagai pola-pola dekorasi yang unik pada berbagai peralatan. Beberapa kerajinan tangan yang cukup menarik dan kerap ditemukan oleh arkeolog antara lain adalah kendi, mangkuk, gelas, pot, maupun peralatan rumahan yang lain.
Pembahasan :
Kehidupan sosial dan ekonomi manusia di zaman perunggu sudah sangat maju. Oleh karenanya, mereka memiliki peninggalan-peninggalan yang bagus dan menarik.
Pada fase perunggu antik, proses pemakaman atau penguburan dilakukan secara bersamaan tanpa memberi identitas pada jenazah yang akan dikuburkan. Kuburan tersebut letaknya tersebar, namun paling banyak ada di sekitaran sungai.
Pelajari Lebih Lanjut :
Pelajari lebih lanjut materi Peninggalan Zaman Perunggu yomemimo.com/tugas/4964213
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Sep 22