Jelaskan makna sukacita Gang berikan satu contohnya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ronaldocristianwijay pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan makna sukacita Gang berikan satu contohnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ada banyak contoh sukacita dalam kehidupan sehari-hari, antara lain sebagai berikut:

  • Memiliki teman dan sahabat
  • Keluarga yang saling menyayangi
  • Memiliki makanan untuk mengenyangkan perut
  • Tubuh yang sehat dan kuat sehingga bisa belajar dan bermain
  • Lingkungan yang bersih dan asri
  • Tuhan selalu bersama kita adalah sukacita terbesar
  • Dan masih banyak lagi lainnya. (DLL)....

Pembahasan :

Pengertian SUKACITA adalah suatu emosi yang muncul sebab seseorang mendapatkan hal-hal yang baik atau seseorang mengharapkan hal-hal baik. Sukacita adalah kondisi hati yang senantiasa berbahagia. Bisa pula diartikan sebagai kesukaan yang besar adanya.

Dalam kehidupan sehari-hari ada banyak sekali sukacita bagi mereka yang pandai bersyukur. Namun bagi mereka yang tidak pandai bersyukur, sulit untuk berbahagia meski sudah diberikan banyak sukacita dalam hidup.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh efraimceline7890 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21