Sebutan lain dari manusia purba jenis sinanthropus lantianensis adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari auliaayu6569 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutan lain dari manusia purba jenis sinanthropus lantianensis adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di Sebut Manusia Lantian ( Homo Erectus lantianensis.

Penjelasan:

Sinanthropus Lantianensis sekarang disebut dengan nama lain "Homo erectus lantianensis". Lantianensis ditemukan tahun 1963, tapi baru di publikasikan pada tahun 1964. Diperkirakan, manusia Lantian hidup sekitar 800 ribu tahun yang lalu.

Semoga membantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lilyposka6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Sep 22