Jelaskan cara perbanyakan generatif tanaman obat!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sajar4014 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan cara perbanyakan generatif tanaman obat!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Beberapa jenis tanaman obat yang perbanyakannya dilakukan dengan menggunakan biji adalah, Seledri, meniran, sambiloto, mahkota dewa, dan pala. Pembibitan tanaman obat ini dilakukan dengan beberapa tahapan sebelum bibit siap untuk dipindahkan ke lahan.

Jumlah bibit yang harus disiapkan dihitung berdasarkan jumlah populasi tanaman yang akan ditanam di lahan ditambah bahan tanaman untuk penyulaman untuk mengganti tanaman yang mati atau pertumbuhannya kurang baik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elviraindana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21