sebutkan 10 gunung api aktif di indonesia beserta daerahnya??

Berikut ini adalah pertanyaan dari harrys19 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 10 gunung api aktif di indonesia beserta daerahnya??

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

 

Kelas: X

Matapelajaran: Geografi  

Materi: Vulkanisme

Kata kunci:Gunung Berapi di Indonesia

 

Saya akanmencoba menjawab dengan dua jawaban:

 

Jawabanpendek:

 

Gunungberapi di Indonesia antara lain:

1. GunungMerapi (Yogyakarta)

2. GunungRinjani (Lombok, Nusa Tenggara Barat)

3. GunungBromo (Jawa Timur)

4. Gunung Semeru(Jawa Timur)

5. Gunung AnakKrakatau (Selat Sunda, Banten)

6. Gunung Sinabung(Sumatera Utara)

7. Gunung Agung(Bali)

8. Gunung Kerinci(Jambi)

9. Gunung Sundoro-Sumbing(Jawa Tengah)

10. Gunung Batur(Bali)

 

Jawabanpanjang:

 

Indonesiamemiliki jumlah gunung berapi terbanyak dibanding negara lain di dunia. Indonesiamemiliki lebih dari 400 gunung berapi, dengan lebih dari 100 gunung ini masihaktif.

 

Beberapagunung berapi di Indonesia adalah:

 

1. GunungMerapi

 

GunungMerapi (2968 m) terletak di perbatasan Yogyakarta dengan Jawa Tengah. GunungMerapi masih memiliki aktivitas vulkanik yang tinggi. Setiap tahun 7 juta ton materialvulkanik dikeluarkan gunung ini. Letusan terakhir gunung ini adalah pada 2010yang memuntahkan asap dan abu hingga 1 km ke udara, dan menewaskan sedikitnya28 orang.

 

2. GunungRinjani

 

GunungRinjani (3726 m) terletak di pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat dan merupakangunung berapi tertinggi kedua di Indonesia, setelah Gunung Kerinci. GunungRinjani memiliki oleh danau dipuncaknya yang disebut dengan danau Segara Anak.Ekosistem di Gunung Rinjani dilindungi sebagai Taman Nasional Gunung RInjani.  

 

3. GunungBromo

 

GunungBromo (2329 m) terletak di Taman Nasional Bromo-Tengger-Semeru di Jawa Timur. Gunungini dikelulungi oleh kaldera pasir yang disebut Segara Pasir. Di lereng gunungini terdapat candi yang masih digunakan oleh Suku Tengger yang beragaman Hinduuntuk beribadah.

 

4 GunungSemeru

 

GunungSemeru terletak di Jawa Timur. Gunung ini adalah gunung berapi tertinggi diJawa dengan ketinggian 3676 m. Gunung ini disebut juga sebagai Mahameru, karenaorang Hindu menganggap Gunung Semeru sebagai gunung paling suci di Indonesia.  

 

5. GunungAnak Krakatau

 

Gunung AnakKrakatau (813 m) adalah gunung dan pulau kecil yang terletak di Selat Sunda,Provinsi Banten. Gunung ini mungkin adalah gunung berapi paling terkenal didunia setelah terjadi letusan besar pada tahun 1883. Letusan ini menghasilkanbunyi yang terdengar hingga 4600 Km.

 

Sejakletusan tahun 1883, yang mengancurkan gunung Krakatau tersebut, telah tumbuh apayang disebut sekarang Anak Krakatau. Dalam beberapa tahun terakhir aktivitasvulkanik telah meningkat dan sekarang ada zona 1 km di sekitar pulau untukmencegah orang mendekat.

 

6. GunungSinabung

 

GunungSinabung (2460 m) terletak di Sumatera Utara, dekat dengan kota Berastagi diKabupaten Karo. Gunung ini telah meletus dari tahun 2010 hingga sekarang.letusan ini terjadi setelah ada peningkatan aktivitas vulkanik mendadak padabeberapa hari sebelumnya. Letusan ini adalah yang pertama di gunung ini selamalebih dari 400 tahun.

 

7. GunungAgung

 

GunungAgung (3142m) adalah Gunung berapi di pulau Bali yang paling aktif. Gunung Agungmemeiliki tempat khusus dalam budaya Bali.Sebagian besar pura di Bali memilikitempat suci yang didedikasikan untuk Gunung Agung. Di gunung inidiselenggarakan festival tahunan pada bulan lunar ke-10 di Pura Basakih dilereng Gunung Agung.

 

8. GunungKerinci

 

GunungKerinci terletak di provinsi Jambi, dekat perbatasan dengan Sumatera Barat.Gunung ini adalah gunung tertinggi di Sumatera pada 3805 m, dan gunung berapi tertinggidi Indonesia. Ekosistem gunung ini dilindungi dalam Taman Nasional KerinciSeblat. Karena adanya peningkatan aktivitas vulkanik, ada zona eksklusi 1 km disekitar Gunung Kerinci yang mencegah pendaki mendekati puncak gunung ini.

 

9. Gunung Sundoro-Sumbing

 

GunungSumbing (3371 m) dan Sundoro (3136 m) adalah komplek dua gunung berapi yangterletak di Jawa Tengah. Gunung ini terletak di tengah jalan dari Yogyakartamenuju Semarang. Lereng gunung ini curram dan gas sulfat terlepas dariventilasi sepanjang rute ke puncak.

 

10. GunungBatur

 

GunungBatur (1717m) adalah gunung berapi kedua di Bali setelah Gunung Agung. Di bagianbawah ada sebuah danau air tawar, yaitu Danau Batur, yang berdiameter 11 km. GunungBatur juga memiliki sumber air panas di lerengnya.

 

 

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diahviolin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Nov 14