Perjuangan sultan hasanuddin di sulawesi selatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari stefanarth5864 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perjuangan sultan hasanuddin di sulawesi selatan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sultan Hasanuddin

adalah salah satu pahlawan nasional sekaligus raja ke-16 dari Kerajaan Islam Gowa Tallo, Sulawesi. Perjalanan hidup Sultan Hasanuddin sebagai seorang pahlawan nasional dan raja memang memiliki sejarah cukup panjang. Dalam dunia sejarah Indonesia, perjuangan Sultan Hasanuddin sangatlah berjasa bagi NKRI. Karena itulah hingga kini biografi Sultan Hasanuddin sebagai seorang pahlawan dan raja seringkali muncul dalam pendidikan sejarah sekolah.

Mengenai biografi Sultan Hasanuddin, pahlawan nasional dari Sulawesi ini lahir pada 12 Januari 1631 di Makassar dengan nama Muhammad Bakir I Mallombasi Daeng Mattawang Karaeng Bonto Mangape.

Ya, selain dikenal sebagai seorang pahlawan nasional Sultan Hasanuddin juga telah dinobatkan sebagai seorang Raja ke-16 Kerajaan Islam Gowa Tallo ketika usianya masih sangat muda. Pasalnya Sultan Hasanuddin merupakan keturunan dari Sultan Malikussaid, yakni Sultan Kerajaan Gowa Tallo ke-15. Sedangkan ibunya bernama I Sabbe To'mo Lakuntu.

Penjelasan:

Disimak dlu>< semoga membantu:>

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sivaoktavia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Apr 22