5. Masyarakat Sumeria mengembangkan sistemtransportasi cukup maju. Kemajuan sistemtransportasi tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari ritayuliana281 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5. Masyarakat Sumeria mengembangkan sistemtransportasi cukup maju. Kemajuan sistem
transportasi tersebut dibuktikan dengan .​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kemajuan sistem transportasi bangsa Sumeria dibuktikan dengan adanya kendaraan yang menggunakan roda.

Pembahasan :

Peradapan yang terletak di selatan Mesopotamia dengan peradapan yang sangat berkembang adalah peradapan suku bangsa Sumeria. Sumeria juga sebagai bahasa yang digunakan pada peradapan ini.

Kehidupan masyarakat telah mengenal sistem pertanian dengan bercocok tanam dan bangunan - bangunan yang didirikan menggunakan bahan dasar dari lumpur. Mereka ttelah mengenal sistem teknologi yang digunakan dalam pertanian dengan mendirikan sistem perairan untuk mengaliri lahan pertanian dan untuk mencegah terjaidnya banjir, yakni sistem irigasi dan kanal.

Kepercayaan bangsa Sumeria dengan menganut sistem Polytheisme yaiitu mempercayai banyak dewa - dewa. Peninggalan bangsa Sumeria yang terkenal adalah Ziggurat yakni sebuh kuil yang dibangun oleh bangsa Sumeria.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari tentang peninggalan kebudayaan peradapan Sumeria yomemimo.com/tugas/5479628

Pelajari tentang Zigurat pada bangsa Sumeria yomemimo.com/tugas/5479628

-------------------------------

Detil Jawaban

Kelas : 9 SMP

Mapel : Sejarah

Bab : Internasional

Kode kategori : 9.10.14

Kata kunci: Masyarakat Sumeria, Sistem transportasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brainlyjogja dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 27 Jun 20