Buatlah 5 pebedaan antara imperialisme kuno dengan imperialisme modern!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jonathan1039 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah 5 pebedaan antara imperialisme kuno dengan imperialisme modern!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Imperialisme Kuno

*Waktu : Terjadi sebelum Revolusi Industri (1750-1850).

*Negara Pelopor : Portugis dan Spanyol.

*Tujuan / Kepentingan : Berpedoman pada semboyan 3G, Gold (kekayaan), Gospel (menyebarkan agama), Glory (kekuasaan, kejayaan).

*Menjamin perdagangan di tanah yang di dudukinya

*penaklukan pada bangsa dan negara

hanya mengambil dari tanah jajahan

Imperialisme Modern

*Waktu : Terjadi setelah revolusi Industri.

*Negara Pelopor : Inggris.

*Tujuan / Kepentingan : Penguasaan wilayah untuk kepentingan industri, baik mendapatkan bahan mentah, menanamkan modal, maupun memasarkan hasil produksi

*Eksploitasi-penetrasi kebudayaan

*Mengambil tanah jajahan juga untuk ekspor..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lilianitadewip09xnz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21